TOPIK
Laporan Eksklusif
-
Saat ini pengujian struktur jalan tol masih terus berlangsung dengan progres pekerjaan mencapai 97 persen.
-
Oknum tersebut biasanya berada di pintu-pintu masuk jalan tikus sepanjang jalan tol. Para pak ogah tersebut biasanya memakai pakaian layaknya pekerja.
-
Polres OKI bahkan menurunkan Tim Macan Komering, untuk menindak pelaku pungli serta oknum-oknum masyarakat yang membuka akses masuk ke dalam tol.
-
Meski sudah ada larangan dan imbauan dan larangan melintas, namun para pengendara masih saja tetap nekat.
-
Pemandangan tak kalah mencengangkan juga terlihat di jalan tol tersebut tatkala kendaraan roda dua juga dibiarkan melintas di kawasan tersebut.
-
Setelah sampah rumah tangga, ada sampah sisa makanan, dan masih banyaknya warga yang membuang sampah di sungai.
-
Dengan jumlah sampah mencapai 1.167 ton perhari, pihaknya hanya mampu mengangkut 800 ton.
-
Para pelaku pembuang sampah sembarangan dikenakan denda Rp 50 juta dan kurungan selama enam bulan penjara.
-
Permasalahan darurat sampah juga terjadi di pemukiman-pemukiman padat penduduk hingga kawasan elite di Palembang.
-
Meski memasuki era digitalisasi, namun warga di sepanjang aliran Sungai Ogan OKU tetap saja masih memanfaatkan sungai untuk kebutuhan sehari-hari
-
Aliran-aliran sungai dan Gunung Dempo menjadi saksi sebaran situs-situs megalitik di wilayah Pasemah atau Besemah (Pagaralam dan Lahat).
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved