Pakubuwono XIII Meninggal Dunia
Ngaku Siap Jadi Raja Solo Gantikan Pakubuwono XIII, Gusti Purbaya Pernah Teseret Kasus Tabrak Lari
KGPAA Hamangkunegoro atau Gusti Purbaya pun sudah mendeklarasikan bila dirinya siap menjadi raja baru Keraton Solo.
Penulis: Shafira Rianiesti Noor | Editor: pairat
Tribun Solo/Ahmad Syarifudin
DEKLARASI GUSTI - Kanjeng Gusti Pangeran Adipati Anom (KGPAA) Hamengkunagoro Sudibyo Rajaputra Narendra Mataram atau Gusti Purbaya (kanan). Gusti Purbaya Pernah Teseret Kasus Tabrak Lari
Sebelum prosesi tersebut, PB XIII sempat dirawat di RS, kemudian sehat kembali. Namun setelah Adang Tahun Dal, kondisinya kembali menurun.
Di usianya yang sudah menginjak 77 tahun, Raja yang dikenal dengan nama KGPH Hangabehi ini mengalami sejumlah komplikasi penyakit.
PB XIII mengalami gula darah tinggi dan diperburuk karena faktor usia.
“Iya cukup lama sebelum adang dal beliau sempat masuk kemudian lumayan sehat kondur kemudian acara adang dal itu gerah lagi masuk lagi sampai sekarang."
"Sebenarnya sudah lama beliau sakit. Terakhir komplikasi termasuk gula darahnya tinggi dan seterusnya. Sudah sepuh juga,” jelas Eddy, dikutip dari Kompas.com.
(SRIPOKU.COM / TRIBUNNEWS)
Baca berita menarik Sripoku.com lainnya di Google News
Berita Terkait: #Pakubuwono XIII Meninggal Dunia
| PGK Sumsel Segera Lantik Pengurus DPD PALI dan Lahat, Targetkan Rampung di 17 Kabupaten/Kota |
|
|---|
| Polisi Pastikan Tidak Ada Kekerasan di Kasus Kematian Siswa SMPN 26 Palembang |
|
|---|
| Modul Ajar Deep Learning Bahasa Indonesia Kelas 2 SD Materi Bab 6 Bijak Memakai Uang |
|
|---|
| Getah Karet Mingguan di Kecamatan Mesuji Raya OKI, Hari ini Dibeli Rp 11.500 Per Kilogram |
|
|---|
| Inovasi Palembang Melawan Stunting, Ratu Dewa Kenalkan SICANTIK KETING MUSI dan SEGPUR di IGA 2025 |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.