Prada Lucky Tewas Dianiaya Senior

Detik-detik Ibu Prada Lucky Keluar Sidang, Anaknya Sudah Minta Ampun tapi Terus Dicambuk

Ibu dari mendiang Prada Lucky tak sanggup lagi mengontrol emosi saat menyaksikan sidang para penganiaya anaknya

Editor: Refly Permana
Pos Kupang
PELUK FOTO ANAK : Sepriana Paulina Marpey, ibunda Prada Lucky yang tak kuasa menahan air mata mengikuti sidang perdana kasus kematian putranya Prada Lucky di Pengadilan Militer III-15 Kupang 

Namun, ia akhirnya memilih keluar karena tidak sanggup mendengar keterangan saksi yang mengungkapkan detil penderitaan anaknya. 

“Anak saya sudah meminta ampun berulang-ulang kali, namun mereka tidak merasakan jeritan hati anak saya. Mereka tetap memukul dan menyiksa anak saya. Saya tidak sanggup mendengar itu, akhirnya saya keluar dari ruangan,” ungkap Epy dengan suara bergetar.

Artikel ini tayang di Kompas.com

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved