Viral di Medsos

Hak Jawab : Maxim Memblokir Akun Pengemudi yang Cancel Penumpang di Palembang karena Ongkos Murah

Public Relation Specialist Maxim Indonesia, Yuan Ifdal Khoir menanggapi soal kejadian viral driver taksi online

Penulis: Yandi Triansyah | Editor: Yandi Triansyah
Maxim
HAK JAWAB : Maxim telah mengambil langkah-tegas yaitu memblokir akun pengemudi yang bersangkutan sebagai bentuk tanggung jawab dan konsistensi dalam penerapan standar layanan 

"Mugo rejeki kau dak seret bae ehhh nyakiti hati wong, aku tau plok di caro eh. Pacak aku ngelebihi ongkos bukan betingkah cak kau ini. najis," tulisnya.

(Semoga rezeki kamu tidak seret aja, nyakitin hari orang, aku tau juga dicara. Bisa aku melebihkan ongkos bukan bertingkah seperti kamu ini, najis).

Namun bukannya berhenti, Wahyu kembali menghina penumpangnya itu.

Dalam chat berikutnya, ia terlihat menghina penumpang lantaran diduga tak punya kendaraan.

"Lah driver online ni katek bos ongol, nak libur nak begawe serah kito, katek mobil kau eh, kalu ado mikir be duit 12 ribu minyak be seliter 10 ribu kecuali motor, men dianter cuman dapat hikmahnya be," balasnya.

(Lah driver online ini tidak ada bos, mau libur mau kerja terserah kita, tidak punya mobil kamu ya, kalau ada mikir saja duit 12 ribu bensin saja seliter 10 ribu kecuali motor, kalau dianter cuma dapat hikmahnya saja).

Penumpang itu pun sudah mengadukan hal ini ke pihak ojek online.

Bahkan penumpang juga menunjukkan rute lokasi tujuannya yang bisa dijangkau dengan mobil, sehingga tidak ada alasan untuk membatalkan begitu saja.

"Hei @maxim_indo @maxim.palembang notice akuuu dongl
Setau ku ketentuan gabisa jemput customer masuk lorong itu dikarenakan "jalan sempit/tdk memungkinkan mobil masuk. Tapi didepan kos ku ini JALAN BESAR (BUKAN GANG)," tulisnya.

 
 

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved