Pilkada Sumsel 2024
MATAHATI Janji Realisasikan Bantuan Rutin Ponpes di Sumsel, Syahrial Oesman: Laksanakan Perda
MATAHATI berjanji bakal merealisasikan bantuan rutin pemerintah untuk Pondok Pesantren (Ponpes) jika mereka memenangkan Pilkada Sumsel 2024 nanti.
Penulis: Abdul Hafiz | Editor: Abdul Hafiz
Beberapa waktu lalu, Bakal Calon Gubernur Sumsel Ir H Mawardi Yahya didampingi Panglima Pemenangannya Ir H Syahrial Oesman MM (mantan gubernur Sumsel) sempat mencetuskan harapannya untuk mendirikan Rumah Sakit Pratama di Sungsang, Banyuasin jika terpilih nanti.
"Sungsang karena daerah perairan tentu sulit untuk menjangkau, mencapai rumah sakit terdekat. Wajar dia ingin mendirikan rumah sakit di situ. Karena memang rumah sakit itu akan dijadikan pusat kesehatan bagi masyarakat di perairan," kata Amrah.
Disamping Sungsang yang berkelompok dalam satu wilayah kan ada juga titik-titik masyarakat yang di titik-titik luar Sungsang. Itu bagus untuk potensi menampung pelayanan kesehatan masyarakat.
"Kita punya beberapa program yang memang mengarahkan kepada upaya yang serius kepada kesejahteraan dan meningkatkan fasilitas layanan kepada masyarakat menjadi penting," pungkasnya.
| Pelantikan 17 Kepala Daerah se-Sumsel Digelar 20 Februari 2025, Empat Lawang Lanjut di MK |
|
|---|
| 8 Kepala Daerah di Sumsel Segera Dilantik Usai MK Menolak Gugatan PHPU, Ada Ratu Dewa-Prima Salam |
|
|---|
| Dari 11 Perkara PHPU di Sumsel, Hanya 1 yang Lanjut ke Pembuktian di MK |
|
|---|
| Pelantikan Gubernur Sumsel 20 Februari 2025, Groundbreaking Tanjung Carat Masuk 100 Hari Kerja HDCU |
|
|---|
| Gugatan Pilkada Sumsel Dinilai Sulit Dikabulkan MK, Pengamat Ungkap 3 Faktor Kunci Menentukan |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.