Kapan Kebijakan Vaksin Booster Covid-19 Jadi Berbayar Sebesar Rp 100.000 ?
Penggolongan vaksin untuk PBI tersebut dimaksudkan agar beban negara terfokus untuk membantu masyarakat miskin.
Dirinya menegaskan bahwa saat ini vaksin booster masih gratis.
Menyangkut pengulangan vaksin booster harus 6 bulan sekali, Nadia menjelaskan, hal tersebut masih menunggu rekomendasi para ahli.
"Ini kita tunggu rekomendasi para ahli," terangnya.
Sebelumnya, Budi telah mengungkapkan sinyal bahwa vaksin booster Covid-19 ke depan akan berbayar.
Ia menyebut, vaksin akan dikenakan biaya pada mereka yang bukan PBI.
"Dan itu hanya vaksin dalam negeri, sedangkan vaksin yang lainnya akan kita masukkan vaksinasi rutin saja seperti vaksinasi influenza, jadi toh harganya berkisar antara 5 sampai 10 dolar," kata Budi, dalam raker Komisi IX DPR, Selasa (24/1/2023).
"Sebanyak 10 dolar kan artinya masih di bawah 200.000, jadi untuk yang non-PBI masyarakat nanti akan kita buka bisa membeli vaksinnya sendiri dari apotek-apotek," tambahnya.
Penggolongan vaksin untuk PBI tersebut dimaksudkan agar beban negara terfokus untuk membantu masyarakat miskin.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kapan Vaksin Booster Berbayar Rp 100.000?"
===
Simak berita Sripoku.com lainnya di Google News
| Contoh Modul Ajar Deep Learning PJOK Kelas 5 SD Bab 4 Komunitas Kesehatan |
|
|---|
| KISAH Wahyu Sopir Ambulans yang Meninggal Saat Tugas Antar Jenazah, Kepala Dusun Ungkap Fakta Ini! |
|
|---|
| RS Permata Palembang Hadir Sebagai Lembaga Kesehatan Modern Layanan Bermutu dan Profesional |
|
|---|
| 'Remnya Los' Jerit Panik Sopir di Balik Tragedi Piknik Berdarah di Tol Pemalang, 4 Tewas |
|
|---|
| Dinas Kesehatan Musi Banyuasin All Out Layani 459 Peserta Porprov XV Muba |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.