Healthy Life
6 Manfaat Pentingnya Cukup Tidur
Tidur adalah takdir kebutuhan makhluk hidup.
Editor:
Soegeng Haryadi
3. Meredakan inflamasi
Inflamasi dapat memicu gangguan jantung, stroke, diabetes, artritis dan penuaan dini. Riset menyebutkan, orang yang tidur kurang dari enam jam sehari, memiliki risiko peradangan protein darah lebih tinggi dari mereka yang tidur tujuh sampai delapan jam sehari. Orang dengan gangguan apnea dan insomnia juga lebih berisiko menderita tekanan darah tinggi.