Berita Wilayah

5 Provinsi Produksi Padi Tertinggi Tahun 2025, Sumsel Tembus 5 Besar

Produksi padi secara nasional pada 2025 diprediksi mencapai 60.342.599 ton Gabah Kering Giling (GKG). 

Penulis: Yandi Triansyah | Editor: Yandi Triansyah
handout
PANEN PADI - Bupati Banyuasin Askolani panen perdana padi di Desa Pulau Parang, Kecamatan Rambutan, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan (Sumsel),Senin (27/10/2025) 

Provinsi ketiga produksi pada terbesar di Indonesia yakni Jawa Tengah. 

Produksi padi Jawa Tengah pada 2025 mencapai 9.384.981 ton. 

Produksi padi tertinggi terjadi pada bulan Maret sebesar 1.948.745 ton. 

Kemudian bulan April mencapai 1.268.755 ton. 

4. Sulawesi Selatan 

Provinsi keempat produksi padi terbesar yakni Sulawesi Selatan. 

Produksi padi Sulsel pada 2025 mencapai 5.399.173 ton

Pencapaian itu menunjukan kenaikan produksi mencapai 12,05 persen dibandingkan tahun 2024. 

Produksi padi tertinggi terjadi pada bulan April mencapai 1.163.517 ton. 

5. Sumatera Selatan 

Sumatera Selatan (Sumsel) satu-satunya provinsi di Pulau Sumatera yang tembus lima besar produksi padi

Produksi padi Sumsel pada 2025 mencapai 3.593.712 ton. 

Produksi padi terbesar terjadi pada Bulan Maret mencapai 497.610 ton. 

Pencapaian ini lebih tinggi dibandingkan tahun 2024 produksi padinya mencapai 2.909.411 ton. 

 

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved