Berita Palembang

Sedang Tertidur Pulas, Syamsudin Warga Palembang Terkejut Rumahnya Dilalap Si Jago Merah

Dua Rumah Warga di Jl Balayudha No.21A Ario Kemuning Kecamatan Kemuning Palembang Dilalap api

Editor: Odi Aria
Sripoku.com/Imam
Rumah Warga di Jl Balayudha No.21A Ario Kemuning Kecamatan Kemuning Palembang Dilalap api, Minggu (5/3/2023).  


Syamsudin mengaku tidak mengetahui tentang tabungan istrinya tersebut.


"Istri saya sangat panik dan tidak bisa mengingat tabungan yang disimpannya dalam tas tersebut dan juga saat kejadian istri saya pingsan karena panik," katanya.


Syamsudin menambahkan bahwa uang tersebut disiapkan istrinya untuk modal berjualan di pasar bedug saat bulan Ramadhan nanti namun nasib Malang musibah kebakaran ini terjadi.

 

 

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved