Johny Indo Meninggal Dunia, Dulu Dikenal Perampok yang Dermawan, Pernah Kabur dari LP Nusakambangan

Johny Indo Meninggal Dunia, Dulu Dikenal Perampok yang Dermawan, Pernah Kabur dari LP Nusakambangan

Editor: Welly Hadinata
SRIPOKU.COM/WELLY HADINATA
Johny Indo saat berjumpa Sripoku.com di Bandara SMB II Palembang beberapa waktu lalu 

Memang Johny Indo tak begitu sering datang ke Palembang, namun setiap kali datang ke Palembang, selalu ada perubahan dan pembangunannya makin maju.

Johny Indo dikenal sebagai perampok yang kemudian mendekam di penjara Nusakambangan. Namun Johny Indo menjadi satu-satunya sejarah narapidana yang berhasil kabur atau melarikan diri dari penjara yang dikenal ketat penjagaannya yang dikelilingi lautan.

Kilas balik ditanyai mengenai masa lalunya yang begitu berani kabur dari penjara Nusakambangan, Johny Indo mengaku itu bukan keberanian. "Bohong kalau itu dibilang berani, saya itu hanya terpaksa, jadi nekat saja," ujar Johny Indo sembari tertawa kecil mengenang masa lalunya.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Aktor Johny Indo Meninggal Dunia", https://www.kompas.com/hype/read/2020/01/26/122700866/aktor-johny-indo-meninggal-dunia.

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved