Tips

Ini Makanan yang Bisa Turunkan Stres dan Berat Badan

Baiknya lagi, makanan ini takkan menambah ukuran lingkar pinggang Anda.

Editor: Soegeng Haryadi

4. Raspberi

Buah-buahan rendah kalori snagat baik untuk dikonsumsi, selain sehat juga dapat membantu menjaga kadar gula darah dalam tubuh. Raspberi adalah buah yang memiliki kemampuan untuk menghilangkan stres, kandungan antioksidan dan vitamin C nya pun tinggi. Sehingga, sistem kekebalan tubuh akan terjaga.

“Anda bisa mengonsumsinya sebagai menu sarapan dengan campuran Greek yoghurt. Stress hilang, penccernaan lancar, berat badan pun tetap terjaga,” kata Gans.

Sumber: Kompas.com
Halaman
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved