Berita Sumsel
Herman Deru Dukung Kopi Empat Lawang Sampai Internasional, Gubernur: Kopi di Packaging Lebih Menarik
Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) H Herman Deru menghadiri Sarasehan HUT ke 15 Kabupaten Empat Lawang secara virtual di Command Center Kantor Gubernu
Sementara itu, Bupati Empat Lawang Joncik Muhammad mengatakan, bahwa memang benar untuk menuju nasional tentunya regional dulu.
Namun untuk bisa menuju itu dibutuhkan infrastruktur yang memadai.
"Gubernur sudah memberikan Bantuan Gubernur (Bangub) dari tahun ketuhanan untuk infrastruktur di Empat Lawang itu luar biasa. Empat Lawang ini memang dikenal daerah pertanian dan perkebunan," beber Joncik yang bersyukur kepada masyarakat yang secara bersama-sama menjaga Empat Lawang untuk maju hingga kanca dunia.
Menurutnya, memang penduduknya sebanyak 83 persen nya menggantungkan hidupnya pada pertanian seperti padi, kopi dan durian.
Jadi kalau mau lihat Empat Lawang maju dan sejahtera ya di pertanian dan perkebunan.
"Kopi Empat Lawang dikenal dengan Robusta, dan lempok durian," pungkas Bupati Empat Lawang.
