4 Manfaat Bubur Ketan Hitam Bagi Kesehatan
Beras hitam mengandung karbohidrat dan protein yang penting untuk energi kita. Terutama jika kita menyantap bubur ketan hitam itu di pagi hari. Sedap
Editor:
aminuddin
3. Mencegah sembelit
Ketan hitam mengandung serat makanan yang dapat menyerap air, meningkatkan volume tinja, memperlancar buang air besar.
Hal ini bisa mencegah sembelit.
4. Memberi efek baik pada kulit
Vitamin B yang terkandung dalam bubur ketan hitam bisa membantu mencegah penyakit kulit seperti dermatitis.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/ketanjpg.jpg)