Kisah Eks Cakrabirawa Diincar Komandan G30S PKI, Disebut Miliki Ilmu Kebal, Nyalinya Sampai Dikagumi

Menurut Pangkey, ia memang sudah diincar Untung karena dirinya mantan Permesta dan anti Soekarno.

Penulis: fadhila rahma | Editor: Welly Hadinata
Handover
Pasukan Cakrabirawa penangkap 7 Jenderal RI.1 

"Situasi saat itu seperti itu. Kalau PKI yang menang kita semua akan dibunuh. Lebih sadis lagi," katanya. 

Di usia tuanya, Frans tampak segar bugar. Jalannya masih tegap. Pikirannya tajam. Semua peristiwa ia ingat hingga ke detilnya. 

Tribun mengunjungi Frans beberapa waktu lalu di rumahnya di Kelurahan Malalayang Manado. 

Sebuah lagu Jepang ia nyanyikan dengan gerakan tangan di dada dan kepala. Lagu itu, sebut dia, selalu dinyanyikan warga saat penjajahan Jepang.

"Kalau bahasa Belandanya ibu adalah Muder," ceritanya.

 Frans menguliahi Tribun dengan Pancasila dengan bertubi - tubi.

"Anak muda seperti kamu harus punya semangat juang membela negara," kata dia berulang ulang.

Saat mengucapkan itu, sekujur tubuhnya bergetar. Seolah ada aliran listrik di tubuh ringkih itu, yang hendak ia transfer ke tubuh muda Tribun Manado.

"Jangan sekali kali lupakan sejarah," bebernya.

Mayat 7 Jenderal Korban G30S PKI Dibuang di Lubang Buaya Diotopsi

Puluhan tahun fakta di balik peristiwa 1965 terkunci rapat.

Ia hanya mengalir dari ruang kelas kedokteran satu ke kelas kedokteran yang lain.

Tak banyak yang tahu fakta medis penyebab tewasnya korban kekejaman Gerakan 30 September ( G30S ) PKI.

Akibatnya, muncul berbagai versi tentang penyebab meninggalnya mereka.

Apalagi film G30S PKI yang para era Orde Baru wajib diputar di televisi, secara jelas menginformasikan para korban disilet.

Intisari September 2009 dalam judul “Saksi Bisu dari Ruang Forensik” mencoba mengurai itu; mengungkap faktra-fakta yang tersembunyi di balik bangsal-bangsal forensik.

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved