Jangan Menyimpan Rasa Iri dengan Sesama Teman, Berikut Cara Sederhana Mampu Menghilangkan Rasa Iri
Jangan Menyimpan Rasa Iri dengan Sesama Teman, Berikut Cara Sederhana Mampu Menghilangkan Rasa Iri
Penulis: Nadyia Tahzani | Editor: Welly Hadinata
Dalam kehidupan di era digital seperti saat ini, rasanya sulit melepaskan diri dari keberadaan media sosial. Meski punya manfaat sebagai sarana berbagi, namun media sosial juga bisa menjadi pemicu Anda untuk selalu berpikir negatif.
Karena konten yang disebarkan di media sosial nyaris tanpa filter. Ketika Anda membaca konten yang bersifat negatif, maka pikiran Anda pun bisa terseret ke dalam arus yang salah.
Iklan pun punya kecenderungan untuk membawa pikiran Anda menjadi negatif. Jika Anda sering melihat pakaian atau apa pun yang tidak mampu Anda beli, maka secara tidak langsung Anda akan merasa iri ketika melihat orang lain mampu membelinya.
• Diawali Cekcok Mulut, 3 Warga 2 Ulu Palembang yang Masih Tetangga Ini Saling Jambak Rambut dan Cakar
• Kadisdikbud Empat Lawang: Pentingnya Pendidikan Karakter Siswa di Sekolah
7.Hargai Diri Anda
Berhentilah menganggap diri Anda tidak lebih baik dari orang lain. Jangan selalu berpikir orang lain lebih hebat dari diri Anda.
Berada di posisi inferior hanya akan memancing munculnya rasa iri.
Hargai diri Anda sendiri dan apa yang telah Anda miliki. Hargai apa yang menjadi kelebihan dan berusaha terus mengembangkannya menjadi lebih baik.
Orang lain akan menghargai diri Anda jika Anda sudah lebih dulu menghargai diri Anda sendiri.
• Kasus dengan Martin Pratiwi Terus Berlanjut, Ashanty Curhat Ini di Instagram, Ini Fakta Sebenarnya!
• Dulu Ngaku Takut Azab Kubur, Artis Mantan Raffi Ahmad Ini Sempat Lepas Hijab, Kini Diterpa Masalah
