Lapor Mang Sripo
Tarif Jakabaring Sports City Saat Libur
apakah JSC tetap beroperasi ketika hari libur besar keagamaan? Soalnya sekarang sudah mendekati Imlek, takutnya begitu kami ingin menghabiskan waktu
Penulis: RM. Resha A.U | Editor: Bejoroy
SRIPOKU.COM - Kepada pengelola Jakabaring Sports City (JSC), apakah Jakabaring Sports City tetap beroperasi ketika hari libur besar keagamaan?
Soalnya sekarang sudah mendekati Imlek, takutnya begitu kami ingin menghabiskan waktu di sana tidak bisa masuk karena ditutup. Jika memang masih beroperasi, seperti Imlek dalam waktu dekat akan ada kenaikan tarif masuk untuk pengunjung di kompleks Jakabaring Sport City (JSC)? Terima kasih.
0852300300xx
Berita Lainnya:
• Jadi Model Sport Tourism di Indonesia, Menpar Cari Partner Terbesar di Indonesia Kembangkan JSC
• Aturan Baru, NPC Sumsel Minta Penyesuaian Tarif Sewa Venue ke PT JSC
Jawaban
Tetap beroperasi seperti hari biasa. Tidak ada kenaikan tarif meskipun hari libur, pengunjung bisa masuk dengan tarif seperti biasa, yang berlaku flat. Yaitu untuk per orang Rp1.000, Motor Rp5 ribu, Mobil Rp20 ribu dan Bis Rp40 ribu. (mg5)
Bambang Supriyanto
Direktur Operasional PT Jakabaring Sport City (JSC)
Keterangan:
Jika Anda ingin menyampaikan keluhan, kritik dan saran tentang pelayanan publik, silahkan mengirimkan ke: SMS: 0811710188, Fax: 0711-447071, E-mail: sriwijayapost@yahoo.com, Facebook: Sriwijaya Post
====
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/pihak-manajemen-jakabaring-sport-city.jpg)