Lapor Mang Sripo
Tablig Akbar Sambut Ramadan
Untuk menyambut bulan suci Ramadhan 1438 H (Hijriah), gabungan Ulama, Habaib, Ormas Islam, Pondok Pesantren (Ponpes) dan Majelis Taklim se-Provinsi Su
SRIPOKU.COM - Untuk menyambut bulan suci Ramadhan 1438 H (Hijriah), gabungan Ulama, Habaib, Ormas Islam, Pondok Pesantren (Ponpes) dan Majelis Taklim se-Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) menggelar tabligh akbar. Benarkan informasi ini.
0812 2002 xxxx
Berita Lainnya:
Khusuknya Ribuan Umat Islam Hadiri Zikir dan Tabligh Akbar
Jawab
Imbau Seluruh Umat Islam Ikut Serta
Insya Allah, syiar islam ini akan dipusatkan di Benteng Kuto Besak (BKB) besok, Rabu (24/5), rencananya akan dihadiri oleh Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) TGB H. Muhammad Zainul Majdi sekaligus penceramah di acara tersebut.
Acara tabligh akbar yang akan diselenggarakan besok, akan menjadi salah satu syiar islami terbesar yang diadakan untuk menyambut Ramadan. Untuk itu, segenap panitia dan penyelenggara, mengajak seluruh umat Islam di Palembang, untuk hadir dalam tabligh akbar yang diadakan para ulama, habib dan gabungan ratusan ormas Islam serta majelis taklim se-Sumsel. Besok acara akan dimulai pukul 20.00 ba'dal Isya, dan jemaah yang hadir diharapkan bisa datang menggunakan pakaian putih.
H Ali Zainuddin
Panitia penyelenggara
Keterangan:
Jika Anda ingin menyampaikan keluhan, kritik dan saran tentang pelayanan publik, silahkan mengirimkan ke: SMS: 0811710188, Fax: 0711-447071, E-mail: sriwijayapost@yahoo.com, Facebook: Sriwijaya Post
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/zikir-akbar-di-baturaja_20150807_085531.jpg)