Lapor Mang Sripo
Kepastian Porprov Tahun Ini
Kepada Yth. Ketua Umum KONI, kami dari atlet Sumsel ingin menanyakan kepastian mengenai Pekan Olahraga Provinsi tahun ini. Setelah diurungkan di Kabup
SRIPOKU.COM - Kepada Yth. Ketua Umum KONI, kami dari atlet Sumsel ingin menanyakan kepastian mengenai Pekan Olahraga Provinsi tahun ini. Setelah diurungkan di Kabupaten Muara Enim kabarnya Porprov tetap dilaksanakan. Jika betul, di mana dan kapan?. Terimakasih Pak sebelumnya.
Berita Lainnya: Untuk Gelar Pekan Olahraga Provinsi, Muaranim Butuh Rp200 Miliar
Jawab
Pelaksanaan di Jakabaring Palembang
Memang sebelumnya Porprov Muara Enim dibatalkan. Tapi, pelaksanaannya saja tetap dijalankan dengan lokasi dipindahkan ke Jakabaring. Artinya Porprov diambil alih oleh KONI Sumsel untuk digelar September tahun ini. Hanya saja, untuk Porprov nanti dibatasi usia U-21 bagi semua atlet. (cr10)
wakil Ketua I KONI Sumsel
Dheni Zainal
Keterangan:
Jika Anda ingin menyampaikan keluhan, kritik dan saran tentang pelayanan publik, silahkan mengirimkan ke: SMS: 0811710188, Fax: 0711-447071, E-mail: sriwijayapost@yahoo.com, Facebook: Sriwijaya Post
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/porprov-x-2015_20170125_082531.jpg)