Kisah Cinta Karlinah Dengan Wapres ke 4 RI, Jenderal TNI Dibikin Kesengsem Sejak Pandangan Pertama
Karlinah Djadja Atmadja meninggal dunia, ia merupakan istri Wakil Presiden RI ke 4, Umar Wirahadkusumah.
Editor:
Refly Permana
Instagram @setwapres.ri
MENINGGAL DUNIA - Istri Wakil Presiden ke 4 RI, Karlinah Djaja Atmadja, meninggal dunia pada Senin (6/10/2025).
Gayung bersambut, Karlinah juga menaruh hati pada pria kelahiran 10 Oktober 1924 tersebut.
Tiga bulan berkenalan, keduanya memutuskan menikah pada 2 Februari 1957.
"Memang cepat, ya, baru ketemu terus minta," kata Karlinah dalam suatu wawancara.
Baca juga: Ada Kantor tapi Bukan untuk Wapres Mendagri Tito Bantah Yusril : Gibran tak Ngantor di Papua
Karlinah pantas dinobatkan sebagai salah satu contoh istri yang setia.
Ia selalu mendampingi Umar, baik ketika sebagai prajurit TNI hingga menjadi Wakil Presiden RI ke 4.
Ketika sang suami dipanggil Sang Pencipta terlebih dahulu, Kalinah tetap setia dalam kesendiriannya bersama dua buah hatinya.
Selamat tinggal, ibu Karlinah.
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Viral Guru Honorer SMAN 9 Palembang Curhat Tak Bisa Daftar PPPK, Disdik Klaim Belum Penuhi Syarat |
![]() |
---|
Dapur Kedua MBG Lahat Mulai Beroperasi, Salurkan 1.521 Porsi ke Pelajar |
![]() |
---|
Nasib Brigadir AN Oknum Polisi di Lubuklinggau Usai Video Perselingkuhan dengan Istri Orang Viral |
![]() |
---|
Suami Tewas Ditembak, Istri Korban Penembakan di Cengal OKI Nekat Kejar Pelaku Seorang Diri |
![]() |
---|
35 Dapur MBG di OKI Belum Kantongi Sertifikat Laik Higiene, Dinkes: Terkendala Aturan Baru Kemenkes |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.