Kanal Pemkab Muara Enim
HUT ke-79 Kabupaten Muara Enim, Ajang Introspeksi dan Evaluasi Program MEMBARA
Hari Ulang Tahun ke-79 Kabupaten Muara Enim jatuh pada tanggal 20 November 2025 mengusung semangat tema "Bangkit, Sejahtera, Maju, Berkelanjutan.
Penulis: Ardani Zuhri | Editor: tarso romli
Deru pun menekankan pentingnya inovasi dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi saat ini.
Herman Deru juga mengingatkan tentang masalah lingkungan dan efisiensi anggaran dari kebijakan pemerintah pusat.
"Fokus kepada pendidikan anak-anak kita sebagai calon penerus harus dipersiapkan lewat teknologi ini," tuturnya.
Setelah mengikuti Rapat Paripurna Istimewa Masa Sidang ke-1 DPRD Kabupaten Muara Enim dalam rangka Hari Jadi Kabupaten Muara Enim ke-79 Tahun 2025, Gubernur Sumsel dan Bupati Muara Enim serta rombongan langsung membuka Gebyar UMKM Koperasi dan Job Fair MEMBARA di GOR Pancasila Muara Enim.
Di mana untuk Gebyar UMKM dan Koperasi ini dimeriahkan oleh 70 stan dengan ratusan peserta UMKM lokal dan berbagai perlombaan menarik.
Sedangkan Job Fair Akbar MEMBARA melibatkan 32 perusahaan pemberi kerja dan 3032 lowongan.
Antusias masyarakat pun terlihat sangat tinggi mengikuti dua kegiatan rangkaian kemeriahan HUT ke-79 Kabupaten Muara Enim ini.
Simak berita menarik lainnya di sripoku.com dengan mengklik Google News.
HUT ke-79 Kabupaten Muara Enim
Evaluasi Program MEMBARA
Ketua DPRD Muara Enim Deddy Arianto Sutopo
| Bupati Muara Enim H Edison Serahkan Bantuan kepada Korban Kebakaran |
|
|---|
| Kendalikan Penduduk, DPPKB Muara Enim Gelar Pelayanan KB Metode Kontrasepsi Jangka Panjang |
|
|---|
| Tingkatkan Pelayanan Kesehatan, Muara Enim Penuhi Kebutuhan Dokter Spesialis |
|
|---|
| Seluruh OPD di Muara Enim Perlu Komitmen untuk Menurunkan Angka Stunting |
|
|---|
| Bupati Muara Enim H Edison Dianugerahi Pin Emas KTNA, Komitmen Dukung Petani dan Nelayan |
|
|---|
