Berita Selebriti
15 Tahun Menjanda, Alasan Yuni Shara Belum Nikah Lagi Terjawab, Eks Raffi Ahmad Sindir Restu Anak
Dikutip dari Tribunseleb, anak-anak Yuni Shara hanya menginginkan ibunya bahagia, walau tanpa sosok pria di sampingnya.
Penulis: Rizka Pratiwi Utami | Editor: pairat
Pada tahun yang sama, Yuni mencoba lagi mengeluarkan album ketiga bertajuk Salah Tingkah.
Ini merupakan album perdananya yang tidak memuat lagu-lagu lama, melainkan lagu baru.
Sayangnya album ini terbilang gagal di pasaran.
Padahal lagu baru yang dibawakannya diciptakan oleh Katon Bagaskara.
Pada tahun 2014, Yuni kembali mengeluarkan album Tuhan Jagakan Dia, dengan lagu andalan berjudul sama.
Baca juga: Heboh Isu Yuni Shara Meninggal Dunia karena Kecelakaan, Fakta Kondisi Kakak Krisdayanti Terungkap
Diketahui Yuni Shara sudah menikah sebanyak dua kali, pria pertama yang dinikahinya adalah Raymond Manthey.
Kemudian Yuni Shara menikah dengan Henry Siahaan dan bercerai pada 2008 silam.
Cerai dari Raymond Manthey pada tahun 1993, kemudian pada tahun 2002 ia mengesahkan pernikahannya dengan Henry Siahaan di Perth, Australia.
Mereka kemudian mengadopsi seorang anak laki-laki yang bernama Cavin Obrient Salomo Siahaan.
Kemudian pada tahun 2006, Yuni Shara akhirnya melahirkan anak laki-laki bernama Cello Obient Siahaan.
Sayangnya tahun 2007, Henry harus mendekam di bui karena kasus korupsi.
Namun rupanya, rumah tangga Yuni dan Henry kandas dan bercerai 3 tahun setelah menikah.
Yuni memasukkan gugatan cerai dan resmi bercerai pada Juni 2008.
Sedangkan pernikahan Yuni Shara dan Raymond Manthey bisa dikatakan terbilang singkat, hanya 4 bulan saja.
Alasan Yuni Shara bercerai dari suami pertamanya yakni karena KDRT.
| BAHAGIANYA Vega Darwanti Kuak Kondisi Terkini Tukul Arwana, Wajah Segar dan Jalani Terapi Bicara |
|
|---|
| Kondisi Nada Pasca Operasi Skoliosis, Putri Deddy Corbuzier Relakan Balet karena Besi di Tubuhnya |
|
|---|
| Rp53 Miliar Lenyap, Mongol Bongkar Dalang Calon Gubernur yang Nipu, Terlanjur Divonis & Dimiskinkan |
|
|---|
| ART Artis Pesta Miras hingga Curi Baju, Terbongkar Lewat Sosmed dan CCTV: 2 Bulan Kerja Beli Iphone |
|
|---|
| SOSOK Yosika Ayumi, Pacar Aksa Uyun Anak Soimah yang Kena 'Ospek' Dicaci Maki, Hubungan Awet 3 Tahun |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.