Berita Selebriti
Lagu Baru Thariq Halilintar 'Nyatanya Tak Nyata' Dicap Sindir Fuji, Makna Mendalam Soal Perpisahan
Lagu baru Thariq Halilintar 'Nyatanya Tak Nyata' diduga kisah nyata dengan Fuji, lantaran lirik mendalam dan pemeran wanita dalam video klip.
Penulis: Melati Putri Arsika | Editor: pairat
Sontak hal itu menjadi dugaan bahwa lagu tersebut curahan hati Thariq Halilintar pasca putus dari Fuji.
Di balik lagu tersebut, terdapat fakta lain yang diungkap Anji Manji.
Baca juga: Pilu Pak Ansori Cerita Perjuangan Selamatkan Gala Sky di Tol, Kondisi Ponakan Fuji buat Hati Teriris
Ya, dalam proses pembuatan lagu baru Thariq Halilintar, Anji Manji berperan sebagai produser.
Ia mengaku bahwa Thariq Halilintar ikut terlibat dalam pembuatan lirik dan notasinya.
"Thor terlibat langsung dalam pembuatan lirik dan notasinya. Good luck, my talented Brother," ungkap Anji dalam komentar di YouTube AHHA RECORDS.
"Buat semuanya, selamat mendengarkan. Semoga menyentuh hati yang tepat," imbuhnya.
Hal itu lantas membuat dugaan kuat bahwa lagu tersebut kisah nyata Thariq Halilintar.
Menanggapi hal itu, unggahan lagu baru Thariq Halilintar banjir beragam komentar.
Nama Fuji ikut terseret dalam lagu baru Thariq Halilintar.
"Segitu besarnya rasa sayang dan cinta bang Thor buat uti,semoga lagunya bisa diterima banyak orang karena enak didengar lagunya," kata akun @fifi_sulistyo.
"Liriknya deep banget untuk uti banyak pengharapan di lagu ini. Semoga cahayanya kembali datang bersama uti ya. Soon," timpal akun @galery_tiaa.
"Pemeran perempuannya kayak Uti dari belakang," tulis akun @amelindakumolontang.
Dapatkan berita terkait dan informasi penting lainnya dengan mengklik Google News
| BAHAGIANYA Vega Darwanti Kuak Kondisi Terkini Tukul Arwana, Wajah Segar dan Jalani Terapi Bicara |
|
|---|
| Kondisi Nada Pasca Operasi Skoliosis, Putri Deddy Corbuzier Relakan Balet karena Besi di Tubuhnya |
|
|---|
| Rp53 Miliar Lenyap, Mongol Bongkar Dalang Calon Gubernur yang Nipu, Terlanjur Divonis & Dimiskinkan |
|
|---|
| ART Artis Pesta Miras hingga Curi Baju, Terbongkar Lewat Sosmed dan CCTV: 2 Bulan Kerja Beli Iphone |
|
|---|
| SOSOK Yosika Ayumi, Pacar Aksa Uyun Anak Soimah yang Kena 'Ospek' Dicaci Maki, Hubungan Awet 3 Tahun |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.