Berita Sriwijaya FC
Eks Pelatih Persipura Hingga PSMS Medan Lamar Sriwijaya FC, Ini Sosoknya dan Kariernya
Lamaran sudah masuk ke Sriwijaya FC baik pelatih asing atau lokal, mulai dari eks pelatih PSMS Medan Abdul Rahman Gurning eks pelatih Persipura
Laporan wartawan Sripoku.com, Abdul Hafiz
SRIPOKU.COM, PALEMBANG --- Lowongan kerja calon pelatih yang dibuka Manajemen Sriwijaya FC diserbu peminat.
Salah satunya mantan pemain PS Pusri era 1989-1990 yang juga mantan Pelatih PS Palembang 2003-2004, Abdul Rahman Gurning yang juga mantan pelatih PSMS Medan.
“Semua lamaran pelatih yang masuk akan kami seleksi dan jadikan pembanding antara satu pelatih dan pelatih yang lain."
"Saya juga berkomunikasi terus dengan Direktur Teknik Sriwijaya FC, kalo sudah progres pasti dikabari, ada beberapa pelatih yg sudah komunikasi,” ungkap, Manajer Sriwijaya FC M Fadli, didampingi Minang Apriwijaya, Kamis (18/2/2021).
Baca juga: Lisensi Tak Sesuai Standar Sriwijaya FC, Ini Alasan Manajemen Sudahi Kontrak Budi Jo
Baca juga: Sriwijaya FC Tanpa Budiardjo Thalib dan Beto Goncalves di Daftar Grup D Turnamen Piala Menpora RI
Fadli menyebutkan, beberapa nama pelatih yang sudah memasukkan lamarannya ke Sriwijaya FC baik pelatih asing atau lokal, mulai dari eks pelatih PSMS Medan, Abdul Rahman Gurning, eks pelatih tim Liga 1 Persipura Jayapura Wanderley Junior dan beberapa nama lainnya.
“Ada beberapa pelatih yang sudah komunikasi, jadi sabar ya, progresnya pasti kami informasikan,” ucapnya
Pasca mengumumkan melepas Pelatih Sriwijaya FC Budiardjo Thalib alias Budi Jo, manajemen Sriwijaya FC membuka loker calon pelatih baru dengan kriteria setidaknya lisensi A Pro atau A AFC.
Sebagai catatan Abdul Rahman Gurning kelahiran Kisaran Kabupaten Asahan, Sumatera Utara mantan pelatih kepala PSMS Medan dan PSPS Pekanbaru.
Karier kepelatihan Abdul Rahman Gurning
Berita Sriwijaya FC
Sriwijaya FC
Persipura
PSMS Medan
Abdul Rahman Gurning
Wanderley Junior
Budiardjo Thalib
Budi Jo
adi kurniawan
Sripoku.com
Sriwijaya FC Tanpa Budiardjo Thalib dan Beto Goncalves di Daftar Grup D Turnamen Piala Menpora RI |
![]() |
---|
Gerak Cepat Sambut Turnamen Pramusim, Sriwijaya FC Mulai Lakukan Konsolidasi Manajemen |
![]() |
---|
Alberto Goncalves Balik Madura United, Striker Sriwijaya FC tak Merasa Tersingkir, Singgung Saingan |
![]() |
---|
Curhat Beto Pasca Disebut Pergi Tanpa Pamit, Sebenarnya Senin Mau Kabari Sriwijaya FC Tapi? |
![]() |
---|
Picu Reaksi Sriwijaya FC, Alasan Sebenarnya Alberto Goncalves Perpanjang Kontrak di Madura United |
![]() |
---|