Liga Inggris
Berikut Daftar 4 Kandidat Pengganti Jose Mourinho di Manchester United
Jose Mourinho menjadi sorotan usai performa buruk Manchester United belakangan ini dan dirumorkan akan segera diganti.
Penulis: Reigan Riangga | Editor: Reigan Riangga
3. Arsene Wenger
Arsene Wenger adalah pelatih tersukses Liga Inggris setelah Sir Alex Ferguson.
Tiga gelar Liga Inggris, 7 Piala FA, dan 7 Comunity Shield menjadi raihan Arsene Wenger bersama Arsenal.
Kedatangan Wenger disebut akan membawa stabilitas permainan untuk Manchester United.
Pelatih asal Prancis itu disebut bisa membuat para pemain muda Manchester United kembali bersinar.
Baca: Selain Scorpio, 5 Zodiak Ini Pemarah Banget. Apakah ada zodiakmu?
4. Zinedine Zidane
Nama Zinedie Zidane sudah digadang-gadang menjadi pelatih Manchester United.
Pencapaian Zinedine Zidane bersama Real Madrid bisa menjadi penilaian khusus.
Salah satu prestasi Zidane adalah memenangi gelar Liga Champions 3 kali berturut-turut bersama Real Madrid.
Pengalaman Zidane menangani pemain kelas dunia bisa menjadi modal bagus di Manchester United.
