TOPIK
Sucai Bandar Narkoba Tewas
-
Dari keterangan yang diambil dari rekan satu sel Sucai di Lapas Merah Mata Palembang, tidak ada buih yang keluar dari mulut Sucai saat merintih sakit.
-
Bahkan, sesaat akan diserahkan ke pihak kejaksaan, Sucai nyaris saja berhasil meloloskan diri, namun, aparat berhasil membekuknya.
-
Setelah sempat diduga overdosis, pria bernama asli Widi Handoyo itu diduga meninggal karena sakit jantung.
-
Widi Handoyo alias Suchay, bandar narkoba di Palembang yang tengah menjalani masa hukuman di Lapas Merah Mata Palembang
-
Dari pemandangan yang terlihat sesekali melalui pintu, kerabat dan keluarga Suchay masih sibuk mengurus administrasi jenazah.
-
Sucai yang merupakan narapidana Lapas Merah Mata atas kasus narkoba ini meninggal dunia saat dalam perjalanan ke RS Pusri.