TOPIK
Masjid Incaran Pelaku Curanmor
-
Untuk menghindari curanmor, ada berbagai cara yang bisa dilakukan. Salah satunya adalah menggunakan kunci pengaman tambahan.
-
Kejadian ini membuat umat Islam di Palembang merasa cemas dan menganggap hal tersebut bisa mengurangi kekhusyukan beribadah.
-
Padahal, di sejumlah masjid sudah melengkapi sistem keamanan, entah itu pagar penutup halaman masjid hingga kamera CCTV.
-
Selain sering kali terjadi di tempat pusat keramaian seperti mall, tempat wisata, ataupun tempat nongkrong, kini pelaku curanmor incar halaman masjid.
-
Maraknya aksi kriminalitas di tempat ibadah dianggap perlu adanya seorang petugas keamanan di masjid.
-
Spesialis pelaku curanmor semakin sering beraksi di halaman masjid untuk mencuri kendaraan roda dua.