Berita Palembang
Momen Walikota Palembang Ratu Dewa Naik LRT Berbaur dengan Warga, Ajak ASN Gunakan Transportasi Umum
Perjalanan itu dilakukan sebelum menghadiri kegiatan pelantikan ASN dan PPPK di lingkungan Pemerintah Kota Palembang.
Penulis: Arief Basuki | Editor: Odi Aria
Handout
NAIK LRT – Wali Kota Palembang Ratu Dewa naik LRT dan berbaur bersama penumpang lainnya sebagai bentuk dukungan terhadap Gerakan Nasional Kembali ke Angkutan Umum (GNKAU), Senin (13/10/2025).
“Dari pengamatan saya, sebagian besar penumpang LRT masih didominasi mahasiswa dan masyarakat umum. ASN kita masih sedikit yang memanfaatkan fasilitas ini,” ungkapnya.
Dengan turun langsung menggunakan LRT, Ratu Dewa berharap bisa memberi contoh nyata dan menginspirasi para pegawai untuk ikut serta dalam gerakan hemat energi dan ramah lingkungan.
“Saya ingin ASN menjadi pelopor dalam membudayakan transportasi umum. Ini bukan hanya soal aturan, tetapi tentang perubahan perilaku menuju kota yang lebih tertib, nyaman, dan berkelanjutan,” tutupnya.
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Berita Palembang
Walikota Ratu Dewa Lantik 1.560 ASN & PPPK di BKB Palembang, PPPK Paruh Waktu Tunggu Finalisasi BKN |
![]() |
---|
Komunitas Laudato SI Gelar Pelatihan Ecoenzim bagi Penyandang Disabilitas |
![]() |
---|
Artist Inc Hadir di Palembang, Rahasia Kulit Sehat dan Segar Ala Artis |
![]() |
---|
Tak Terima Digugat Cerai & Dibilang Tidak Punya Anak, Wanita di Palembang Polisikan Suaminya |
![]() |
---|
Sampah Berserakan Usai Penutupan Pornas di JSC Palembang, Pengunjung Keluhkan Lambatnya Pembersihan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.