Kunci Jawaban
20 Soal IPAS Kelas 6 SD beserta Kunci Jawaban, Latihan Ujian Akhir Semester 2 Kurikulum Merdeka
Lewat soal yang dimuat, siswa dapat memahami materi Kurikulum Merdeka secara lengkap untuk siswa Kelas 6 SD. Simak soal berikut ini dengan baik.
Penulis: Tria Agustina | Editor: Tria Agustina
14. Keberadaan minyak dalam perut bumi adalah....
a. kekal
b. dapat dibuat lagi
c. melimpah terus
d. sudah menipis
Jawaban: D
15. Negara yang dikenal sebagai negara kincir angin adalah....
a. Inggris
b. Jepang
c. Belanda
d. Amerika
Jawaban: C
16. Berikut ini yang bukan merupakan sumber energi yang dapat dihasilkan oleh teknologi baru, baik yang berasal dari sumber energi terbarukan maupun sumber energi tak terbarukan adalah ....
a. batu bara
b. gas metana
c. hidrogen
d. biodiesel
Jawaban: C
17. Energi alternatif yang berasal dari luar bumi adalah....
a. air
b. matahari
c. panas bumi
d. 'angin
Jawaban: B
18. Salah satu jenis bahan baku penghasil energi biogas adalah....
a. angin
b. panas bumi
c. limbah nuklir
d. kotoran sapi
Jawaban: D
19. Yang membedakan antara energi terbarukan dan nonterbarukan adalah....
a. keberlanjutan penggunaan
b. harga
c. sumber asal
d. efisiensi
Jawaban: C
20. Keuntungan penggunaan energi terbarukan adalah....
a. melepaskan lebih banyak gas rumah kaca
b. tidak terbatas dan ramah lingkungan
c. lebih murah dari energi nonterbarukan
d. tidak memerlukan teknologi khusus
Jawaban: B
| Soal Sumatif Pendidikan Pancasila Kelas 1 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| 20 Soal PJOK Kelas 2 Semester 2 Kurikulum Merdeka Lengkap Kunci Jawaban STS |
|
|---|
| Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 4 SD Hal 51 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 4 SD Hal 38 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| 35 Soal SAS IPS Kelas 8 SMP Semester 1 Lengkap Kunci Jawaban + Indikator Soal |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/gambar-20-soal-UAS-kelas-6-SD.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.