Kunci Jawaban
Soal Penilaian Harian Akidah Akhlak Kelas 8 SMP/MTs Materi Husnudzan, Tawadhu, Tasamuh dan Taawun
Ini soal penilaian harian Akidah Akhlak kelas 8 SMP/MTs materi Husnudzan Tawadhu Tasamuh dan Taawun semester 2 Kurikulum Merdeka & kunci jawaban.
Penulis: Siti Umnah | Editor: Siti Umnah
C. Al-Baqarah : 237
D. Al-Baqarah : 137
Jawaban : C. Al-Baqarah : 237
6. Pengertian tawadhu' yang paling tepat menurut istilah adalah...
A. Sikap seseorang yang senantiasa merendahkan diri dan hatinya dihadapan Allah SWT
B. Sikap seseorang yang senantiasa merendahkan hatinya dihadapan Allah SWT
C. Sikap seseorang yang senantiasa merendahkan diri dan hatinya dihadapan manusia
D. Sikap seseorang yang senantiasa merendahkan dirinya dihadapan manusia
Jawaban : A. Sikap seseorang yang senantiasa merendahkan diri dan hatinya dihadapan Allah SWT
7. "Dan hamba-hamba Tuhan yang Maha Penyayang itu (ialah) orang-orang yang berjalan di atas bumi dengan rendah hati dan apabila orang-orang jahil menyapa mereka, mereka mengucapkan kata-kata (yang mengandung) keselamatan." ayat tersebut merupakan gambaran pentingnya tawadhu, yang terdapat dalam....
A. Q.S. Al-Furqan : 33
B. Q.S. Al-Furqan : 63
C. Q.S. Al-Furqan : 36
D. Q.S. Al-Furqan : 66
Jawaban : B. Q.S. Al-Furqan : 63
kunci jawaban
soal penilaian harian
Akidah Akhlak Kelas 8 SMP/MTs
Husnudzan Tawadhu Tasamuh dan Taawun
Kurikulum Merdeka
semester 2
| 40 Soal SAS IPS Kelas 7 SMP Semester 1, Lengkap Kunci Jawaban & Indikator Soal |
|
|---|
| 30 Soal SAS IPS Kelas 7 SMP Semester 1, Lengkap Kunci Jawaban & Indikator Soal |
|
|---|
| Contoh Soal Sumatif Sejarah Kelas 12 SMA Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban |
|
|---|
| Latihan dan Kunci Jawaban PAI Kelas 5 SD Halaman 105 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Latihan dan Kunci Jawaban PAI Kelas 5 SD Halaman 102 Kurikulum Merdeka |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.