Berita PLN
Pengembangan EBT Tumbuh Positif di 2023, PLN Catatkan Kinerja Yang Berkelanjutan
PT PLN (Persero) sukses mengakselerasi transisi energi di tanah air melalui pengembangan Energi Baru Terbarukan (EBT) dengan catatan tren yang positif
Editor:
Odi Aria
Jumlah transaksi REC pada tahun 2023 berhasil mencapai 3.378 transaksi, meningkat 69,67 persen lebih tinggi dibandingkan tahun 2022 yang sebesar 1.991 transaksi. Total energi listrik yang dimanfaatkan oleh masyarakat mencapai 3,54 juta MWh meningkat dua kali lipat dari tahun sebelumnya sebesar 1,76 juta MWh.
Peningkatan pengguna REC juga mendongkrak pendapatan perseroan dari REC sebesar Rp61 miliar menjadi Rp124 miliar.
"Dalam mendorong transisi energi di Indonesia PLN tidak bisa menghadapinya dengan suasana kesendirian, perlu adanya kolaborasi dari seluruh pihak. Oleh karena itu PLN akan terus mengoptimalkan setiap potensi yang ada untuk terus menghadirkan energi bersih bagi masyarakat," pungkas Darmawan.
Berita Terkait: #Berita PLN
| Jelang Hari Kesaktian Pancasila, 7 Desa di Kawasan Hutan Kabupaten Muara Enim Sumsel Segera Terang |
|
|---|
| PLN-TNI AL Kolaborasi Perkuat Pertahanan Laut Indonesia |
|
|---|
| PLN ULP Muara Enim Tingkatkan Keandalan Listrik melalui Program Right of Way dengan Dinas Perkimtan |
|
|---|
| PLN UID S2JB Gelar Milad YBM ke-19, Tebar Cahaya Kebaikan dan Kepedulian |
|
|---|
| Hadiri Rapat Evaluasi Menko Infrastruktur, PLN Terus Perkuat Kelistrikan Pulau Enggano |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.