Perampokan di Macan Lindungan Palembang
' Tolong Tolong' Kronologi Ibu dan Anak Tewas di Macan Lindungan Palembang, Telepon Terakhir Korban
"Tolong...tolong," teriak Farah Atika saat menelepon sang ayah Anung Kurniawan.
SRIPOKU.COM, PALEMBANG - "Tolong...tolong," teriak Farah Atika saat menelepon sang ayah Anung Kurniawan.
Mendapat telepon dengan nada cemas itu, membuat Kurniawan bergegas pulang saat ia tengah berada di bengkel.
Ia langsung mengarahkan kendaraannya ke rumahnya di Jalan Tanjung Bubuk, kawasan Macan Lindungan, Kota Palembang.
Namun kedatangan pria berusia 42 tahun itu terlambat, saat tiba di rumah ia menemukan anak dan istrinya sudah tewas bersimbah darah.
Korban meninggal diketahui bernama Wasila (40) dan Farah Atika (16).
Ibu dan anak tersebut tewas di tempat berbeda di dalam rumah.
Wasila ditemukan tewas di garasi dengan belencong yang masih menancap di kepala.
Sedangkan sang anak Farah ditemukan di kamar dengan luka tusuk di perut.
• Bocah 7 Tahun Lihat Pelaku Pembunuhan Ibu dan Kakaknya di Palembang, Tak Ada Harta yang Hilang
Kronologi
Informasi yang dihimpun Sripoku.com, Anung Kurniawan meninggalkan rumah sekira pukul 07.20 WIB untuk pergi ke bengkel di Jalan Parameswara.
Di rumah ada istri dan kedua anaknya.
Baru sekitar 30 menit berada di bengkel, Kurniawan mendapat telepon dari sang anak.
Korban Farah teriak meminta pertolongan sang ayah.
Kurniawan lantas memutuskan untuk langsung pulang ke rumah.
Saat tiba di rumah ia menemukan kondisi rumah terkunci.
• Polisi Pastikan Kematian Ibu dan Anak di Palembang Bukan Korban Perampokan
Hujan Deras Iringi Pemakaman Ibu dan Anak yang Tewas Dibunuh di Palembang |
![]() |
---|
Ibu dan Anak Tewas Dibunuh di Palembang Dimakamkan Satu Liang Lahat di Puncak Sekuning |
![]() |
---|
Hasil Pemeriksaan Korban Pembunuhan di Macan Lindungan Anak Wasila Alami Luka Sajam Lebih Banyak |
![]() |
---|
Polisi Kerahkan K9 Cari Jejak Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak di Macan Lindungan Palembang |
![]() |
---|
Bunuh Ibu dan Anak di Palembang, Pelaku tak Habisi Putra Bungsu Korban Hanya Larang Pegang HP |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.