Berita Selebriti

Rencana Besar Krisdayanti Usai tak Lolos jadi Anggota DPR RI, Istri Raul Lemos Bongkar Penyesalan

Fokus Krisdayanti terpecah lantaran tergabung dalam Tim Sukses Pemenangan Pasangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.

Editor: Fadhila Rahma
Instagram @krisdayantilemos
Rencana Besar Krisdayanti Usai tak Lolos jadi Anggota DPR RI, Istri Raul Lemos Bongkar Penyesalan 

Berikut aksi unik artis saat nyoblos yang dirangkum oleh Tribunnews.com:

1. Kris Dayanti

Diva pop Tanah Air, Krisdayanti memiliki cara unik saat dirinya datang ke TPS.

Ibunda Aurel Hermansyah itu memilih naik kereta yang ditarik oleh kuda alias dokar.

Momen itu juga diabadikan sang diva dalam unggahan Instagram Story-nya @krisdayantilemos.

Dalam momen tersebut, KD sapaan akrabnya juga ditemani oleh suaminya, Raul Lemos.

"Alhamdulillah kita mau ke TPS 30 di Pesanggrahan," ucap KD.

"Kita dampingin Mami," sambung Raul.

2. Denny Sumargo

Aksi nyeleneh juga dilakukan oleh aktor Denny Sumargo saat memberikan hak pilihnya.

Bersama istrinya, Olivia Allan, Densu sapaan akrab sang aktor mengabadikan momen saat keduanya berada di TPS.

Sudah menjadi keajegan setelah selesai nyoblos, masyarakat akan mencelupkan jarinya di tinta biru.

Namun Denny Sumargo justru melakukan hal yang tak terduga.

Tak hanya mencelupkan jari ke tinta biru, aktor 42 tahun itu memakai tinta biru hingga ke lengannya.

Alhasil sekujur tangan Densu pun dipenuhi oleh tinta berwarna biru.

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved