Kunci Jawaban
Latihan Soal Beserta Kunci Jawaban Mapel PKWU Kelas 12 SMA/MA, Soal Terbaru PAS/UAS Semester 1
Simak latihan soal PAS/UAS PKWU kelas 12 SMA/MA Kurikulum Merdeka dan kunci jawaban yang dapat dipelajari oleh siswa di rumah sebagai bahan belajar.
Penulis: Siti Umnah | Editor: adi kurniawan
Jawaban : B
13. Mengurangi penggunaan material-material atau bahan-bahan yang dapat menghasilkan limbah plastic dinamakan ...
A. Reuse
B. Recycle
C. Reduce
D. Replace
E. Replant
Jawaban : C
14. Dalam penerapan K3, peralatan yang pengoprasiannya menggunakan arus listrik harus dilenagkapi dengan ...
A. Petunjuk pemakaian dan keselamatan kerja
B. Operator yang handal di bidangnya
C. Manajer untuk menyupervisi peralatan listrik
D. Simulasi penggunaan listrik yang tepat
E. Pengoprasian yang hati-hati untuk peralatan listrik
Jawaban : A
15. Berikut ini bahan plastik yang disarankan oleh BPOM (Badan Pengawasan Obat dan Makanan) untuk menghindari penggunaan bahan tersebut, yaitu ...
A. PET, PVC, PS dan PC
B. HPE, PVC dan LDPE
C. LDPE, PP, PS dam SAN
D. PP, PS, ABS, dan HDPE
E. PS, PVC, HDPE dan PP
Jawaban : A
16. Ketika membuat jam cantik berbahan dasar botol plastik, alat dan bahan yang diperlukan adalah ...
A. Botol bekas minuman 600 ml, gunting, lem CD bekas, kain flannel dan mesin jam kecil
B. Fitting, cat semprot, bola lampu dan lem
C. Cutter, gunting, tang, fitting, cat semprot, bola lampu dan lem
D. Botol bekas minuman 1500 ml, fitting dan cat
E. Kardus bekas, lem, strapless dan tang
Jawaban : C
17. Bahan plastik yang lebih aman untuk digunakan sebagai wadah makanan/minuman adalah ...
A. HDPE, LDPE, PP dan SAN
B. PET, PVC, PS dan PC
C. PP, PS, HDPE dan ABS
D. LDPE, PS dan PVC
E. PS, SAN, ABS dan PP
Jawaban : A
18. Banyak cincin kode warna pada setiap resistor berjumlah ...
A. 3 dan 4
B. 4 dan 5
C. 4
D. 5
E. 3
Jawaban : B
19. Resistor adalah komponen dasar elektronika yang digunakan untuk membatasi jumlah ... yang mengalir dalam satu rangkaian.
A. Arus
B. Tegangan
C. Daya
D. Frekuensi
E. Tahanan
Jawaban : A
20. Resistor tetap adalah resistor yang memiliki nilai .. yang tetap.
A. Hambatan
B. Cincin
C. Konduktivitas
D. Reaktansi
E. Admitansi
Jawaban : A
Dapatkan konten pendidikan mata pelajaran lainnya dari Kurikulum Merdeka dan Kurikulum 2013 dengan klik Di Sini.
Dapatkan juga berita penting dan informasi menarik lainnya dengan mengklik Google News.
| Soal Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA Materi Surat Lamaran Pekerjaan, Lengkap Kunci Jawaban |
|
|---|
| 25 Soal Bahasa Sunda Kelas 1 SD Semester 2 Kurikulum Merdeka, Jawaban SAS |
|
|---|
| Latihan Soal dan Kunci Jawaban PAI Kelas 5 SD Halaman 145 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Latihan Soal dan Kunci Jawaban PAI Kelas 5 SD Halaman 133 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Kisi-kisi Soal Ulangan Seni Rupa Kelas 2 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka Lengkap Kunci Jawaban |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/Latihan-soal-PKWU-kelas-12-SMA-30-November.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.