Berita Seleb
Jatuh Sampai Muka Masuk Mangkok Soto, Ternyata Kursi yang Diduduki Nex Carlos Patah
Nex Carlos mengalami insiden saat sedang membuat konten makan soto di daerah Tangerang.
SRIPOKU.COM -- Food vlogger Nex Carlos baru-baru ini mencuri perhatian.
Nex Carlos mengalami insiden saat sedang membuat konten makan soto di daerah Tangerang.
Nex Carlos mendatangi warung makan soto dengan harga Rp 6.000 per mangkuk.
Dia memesan dua porsi soto, yakni soto ayam dan soto daging.
Awalnya berlangsung mulus, Nex Carlos memperkenalkan dan memperlihatkan makanan yang ada di depannya di awal konten.
Bahkan ia sempat memuji soto yang disantapnya itu.
Sebab banyak pelengkap yang disajikan meski soto itu dijual dengan harga Rp 6.000.
Sampai pada akhirnya insiden itu terjadi saat Nex Carlos kembali menyeruput sotonya.
Kompas.com merangkumnya sebagai berikut:
===
1. Berawal dari bangku yang patah
Saat sedang asik mencicipi soto di depannya dan terus memuji pemilik warung soto karena menjual soto dengan harga murah tetapi nikmat, tiba-tiba saja Nex jatuh dari bangku plastik tempatnya duduk.
Karena bangku yang patah, Nex terjatuh dengan posisi wajah masuk ke dalam mangkuk soto di depannya dan membuat isi dari dua mangkuk tersebut tumpah.
Sementara sendok yang tadi baru dimasukkan ke dalam mulut juga masih berada di dalam mulutnya saat Nex terjatuh.
Nex yang jatuh sontak menjadi perhatian pelanggan soto lainnya.
| Deddy Corbuzier Patahkan Isu Cerai, Ayah Azka Akhirnya Pamer Kebucinan Dengan Sabrina |
|
|---|
| Tuduhan Nyai Terbukti, Vadel Badjideh Mantan Kekasih Putri Nikita Mirzani Divonis Penjara 9 Tahun |
|
|---|
| Dia Cuek, Ayu Ting Ting Bongkar Perasaan Bilqis Saat Tahu Enji Baskoro Ayah Kandungnya |
|
|---|
| Kesialan Bertubi-tubi DJ Panda Pasca Podcast Erika Carlina, Ditolak Club Malam dan Kini Terancam Bui |
|
|---|
| Unggahan Olla Ramlan Saat Rp 1,3 Miliar Milik Mantan Suami Disita KPK, Eks Aufar Singgung Bekas Luka |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.