Berita Selebriti
3 Kontroversi Jerome Polin, Dianggap Public Enemy Oleh WNI di Jepang, Terbaru Kenakan Atribut Dokter
Berikut kontroversi Jerome Polin, dianggap public enemy oleh WNI di Jepang, terbaru klarifikasi terkait konten joget TikTok menggunakan atribut dokter
Penulis: Siti Umnah | Editor: adi kurniawan
SRIPOKU.COM - Nama Jerome Polin masih menjadi bahan perbincangan publik.
Salah satu cuitan di twitter menganggap Jerome Polin sebagai public enemy oleh WNI yang juga berstatus sebagai mahasiswa di Jepang.
Sejak cuitan yang diunggah oleh akun @sisthaaaa itu menjadi trending, konten Jerome Polin semakin menjadi pusat perhatian.
Baca juga: Jerome Polin Buka Suara Pasca Dihujat WNI di Jepang sebagai Public Enemy, Ngaku Capek Mental
Terbaru, konten joget TikTok Jerome Polin bersama dua calon dokter kembar pun jadi sasaran kemarahan publik.
Dua calon dokter kembar itu diketahui bernama Farhan Firmansyah dan Rehan Firmansyah.
Dalam konten tersebut, Jerome bersama Farhan dan Rehan itu terlihat asyik berjoget.
Baca juga: Jerome Polin Dianggap Public Enemy, WNI di Jepang Ungkap Kelakuan sang Jago Matematika
Video yang telah beredar di jagat maya ini pun mendapat perhatian publik.
Jerome Polin mengenakan kostum ala dokter berada di posisi center atau ditengah.
Sedangkan calon dokter yang diketahui kembar tersebut berada di sisi kiri dan kanan sang YouTuber.
Baca juga: Akhirnya Jerome Polin Ketemu Nono Juara Matematika Tingkat Dunia, Ngaku Persis Dirinya Sewaktu Kecil
Ketiganya dengan asyik berjoget menggunakan backsound lagu yang berjudul 'OMG' milik NewJeans.
Tak hanya berjoget, konten tersebut juga menuliskan kalimat "Mohon maaf, kami sudah berusaha semaksimal mungkin,".
Netizen menganggap bahwa kalimat tersebut tidak pantas dijadikan bahan bercanda.
Baca juga: Jerome Polin, Pamer Foto Bareng All Member NCT 127 di Instagram: Fix Bikin Iri NCTzen Satu Indonesia
Mengingat kalimat "Mohon maaf, kami sudah berusaha semaksimal mungkin," adalah kata-kata dari seorang dokter yang sudah tidak bisa menolong pasiennya.
Sedangkan dalam konten tersebut, Jerome bersama co-ass kembar itu berjoget dan berparodi.
Salah satu akun @@ppds_julid yang mengunggah ulang video tersebut di Instagram Story dengan menandai akun dokter kembar dan beberapa akun organisasi lainnya.
| BAHAGIANYA Vega Darwanti Kuak Kondisi Terkini Tukul Arwana, Wajah Segar dan Jalani Terapi Bicara | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Kondisi Nada Pasca Operasi Skoliosis, Putri Deddy Corbuzier Relakan Balet karena Besi di Tubuhnya | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Rp53 Miliar Lenyap, Mongol Bongkar Dalang Calon Gubernur yang Nipu, Terlanjur Divonis & Dimiskinkan | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| ART Artis Pesta Miras hingga Curi Baju, Terbongkar Lewat Sosmed dan CCTV: 2 Bulan Kerja Beli Iphone | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| SOSOK Yosika Ayumi, Pacar Aksa Uyun Anak Soimah yang Kena 'Ospek' Dicaci Maki, Hubungan Awet 3 Tahun | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|

												      	
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.