Liga Inggris
Prediksi Skor Man City vs Aston Villa Liga Inggris, The Citezens Diunggulkan Kans Buat Pepet Arsenal
Duel Manchester City vs Aston Villa akan dilangsungkan di Stadion Etihad, Minggu (12/2/2023) pukul 23.30 WIB.
Penulis: Muhammad Naufal Falah | Editor: adi kurniawan
SRIPOKU.COM - Simak prediksi skor Manchester City vs Aston Villa dalam lanjutan pekan ke-23 Liga Inggris, Minggu (12/2/2023) malam WIB.
Duel Manchester City vs Aston Villa akan dilangsungkan di Stadion Etihad, Minggu (12/2/2023) pukul 23.30 WIB.
Peluang Manchester City memepet Arsenal yang tengah melempem ke puncak klasemen makin besar.
Baca juga: Klasemen Liga Inggris Usai Tottenham Permalukan Man City, Manchester United Mulai Pepet Arsenal
Sebab mayoritas bursa prediksi skor memperkirakan Manchester City akan memenangkan laga atas Aston Villa dengan skor 3-1.
Skor 3-1 diprediksi Sportskeeda dan SportsMole, sedangkan The Hard Tackle menaruh angka 3-0 untuk kemenangan Manchester City.
Prediksi Skor
Sportskeeda: Manchester City 3-1 Aston Villa
SportsMole: Manchester City 3-1 Aston Villa
The Hard Tackle: Manchester City 3-0 Aston Villa
Preview Pertandingan
Pasukan Pep Guardiola mendapatkan angin segar jelang pertandingan ini bergulir.
Arsenal baru saja ditahan imbang oleh Brentford di Stadion Emirates dengan skor 1-1.
Hasil imbang itu membuat jarak poin Man City dengan Arsenal hanya berjarak enam poin saja.
Jadi jika mereka sukses mengamankan tiga poin dari tangan Aston Villa, jarak poin itu akan terpangkas menjadi tiga.
Namun, Kevin De Bruyne dkk tak boleh lengah sedikit pun.
Liga Inggris
Prediksi Skor
Manchester City vs Aston Villa
Manchester City
The Citizens
Aston Villa
Arsenal
Sripoku.com
| Bungkam Kritikan Netizen, Manchester United Tampil Superior Juara Premier League Summer Series 2025! |
|
|---|
| Liverpool Juara Liga Inggris Musim 2024/2025, Arne Slot Jadi Pelatih Kelima Juara di Musim Debut |
|
|---|
| Hasil Akhir Liga Inggris: Manchester United Kalah Telak, Chelsea Gagal Geser Liverpool di Klasemen |
|
|---|
| Liverpool Cuci Gudang, 10 Pemain Bakal Hengkang Jelang Liga Inggris 2024-2025 Ada Berstatus Bintang |
|
|---|
| Arsenal Kembali Gagal Juara Liga Inggris, Mikel Arteta Akui Level The Gunners di Bawah Man City |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.