Berita Selebriti

Terlalu Intim, Venna Melinda Ngaku Bahaya Jika Dekat dengan Ferry Irawan: Mau Lengket Kayak Perangko

Secara blak-blakan Venna Melinda mengaku bahaya jika dekat dengan Ferry Irawan suami tercintanya.

Penulis: Rizka Pratiwi Utami | Editor: pairat
Instagram
Venna Melinda ngaku bahaya jika dekat dengan Ferry Irawan. 

SRIPOKU.COMVenna Melinda baru-baru ini membuat pengakuan mengejutkan soal suaminya, Ferry Irawan.

Secara blak-blakan Venna Melinda mengaku bahaya jika dekat dengan Ferry Irawan suami tercintanya.

Hal ini berkaitan dengan keromantisan Venna Melinda dan Ferry Irawan.

Bucin karena masih 'pengantin baru' Venna Melinda dan Ferry Irawan selalu pamer kemesraan.

Baca juga: Aib Perselingkuhan Ferry Irawan Terkuak, Suami Venna Melinda Tancap Gas Puji Sang Istri: I Love you

Saking intimnya, Venna Melinda mengaku akan bahaya jika terus berada di dekat suaminya.

Pakai nada bercanda, unggahan Venna Melinda itu pun membuat banyak netizen baper.

"Bahaya,,, jika dekat denganmu akang suami @ferryirawanreal,"tulis Ferry Irawan.

Bahkan Ferry Irawan juga tampak membalas postingan tersebut dengan kalimat tak kalah manis.

Ferryirawanreal: Gak bisa jauh.... Sayang ku Mena (emot love)..mau lengket kayak perangko @vennamelindareal ..gak terasa y .. foto2 nya kayak baru kemarin..

Unggahan Venna Melinda itupun membuat banyak netizen gemas.

deden_yayan_mulyana: So Sweeeeeeet

sunartimalang: Mbk Venna tambah cantiikk

revimomo: Bahaya apa bahagia mba mena

wartiniway: Ganteng dan cantik 

rereofficial77: Ikut bahagia

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved