Berita Selebriti
Kepergian Laura Anna Menjadi Misteri, sang Kakak Ungkap Kronologi Meninggalnya Eks Gaga Muhammad
Iren mengatakan bahwa adiknya sudah meninggal di rumah. Saat itu semua orang sudah nangis dan teriak-teriak di kamar Laura Anna.
Penulis: Monalia Aninda Aryani | Editor: pairat
Mengetahui sang adik sudah tiada, Greta Iren hanya diam.
Ia tidak memberitahu orang tuanya.
Iren hanya meminta kapada mama, assisten dan teman Laura Anna yang ikut kerumah sakit untuk mengajak sang adik mengobrol sepanjang perjalanan.
Bahkan tidak hanya mengobrol, ia meminta mamanya untuk menampar Laura Anna agar sadar.
Saat itu kondisi Laura Anna sangat memprihatinkan.
Tatapan kosong, mata terbuka, muka membiru, dan tangannya dingin.
"Aku sepanjang di mobil cuma bilang ke mama sama temennya laura itu sama ada assistennya bilang ajak dia ngobrol terus ajak dia ngobrol terus.
"Mukanya biru, tatapannya kosong.
"Aku kayak mah tampar aja, tamparin aja dia pokoknya aku gak mau tau tamparin aja terus.
"Ke buka matanya itu gak ketutup," ujar Greta Iren dengan Deddy Corbuzier
Petanda Laura Anna Akan Meninggal Dunia
Kabar Duka, Selebgram Laura Anna Meninggal Dunia, Rabu (15/12/2021).
Hal ini disampaikan langsung dari sahabat Laura Anna, Shandy Purnamasari.
"Innalillahiwainailahi rajiun, laura, udah gak sakit lgi, lora udah bahagia di sisi tuhan, semua sayang laura," tulis Shandy.
Kabar duka ini pun disampaikan langsung oleh kerabat dekat Laura, Aan Story.
