Berita Selebriti

16 Tahun Dipendam, Baru Sekarang Reza Artamevia Bongkar 'Dalang' Perpisahannya dengan Adjie Massaid

Saat itulah Reza memilih melepas hak asuh anak pada Adjie Massaid dan membiarkan orang berpikir dirinya yang bersalah dalam kasus perceraian mereka.

Penulis: Rizka Pratiwi Utami | Editor: pairat
Instagram
Momen Reza Artamevia dan Adjie Massaid 

SRIPOKU.COM - Nama almarhum Adjie Massaid merupakan salah satu artis senior tanah air.

Kiprahnya di dunia hiburan tanah air tak diragukan lagi.

Sayang ajal tak bisa ditebak, Adjie Massaid meninggal di tahun 2011 lalu.

Kepergian Adjie Massaid yang mendadak itu tentu membuat para penggemar dan keluarganya terkejut.

Mengulik kisahnya, sebelum menikah dengan Angelina Sondakh, Adjie Massaid diketahui menikah dengan Reza Artamevia.

Beberapa tahun setelah berpisah dengan Reza Artamevia, Adjie Massaid menikah dengan Angelina Sondakh, tepatnya pada tahun 2009.

Angelina Sondakh masih mendekam dalam penjara karena kasus korupsi.

Tak lama setelah Adjie Massaid berpulang, Angelina Sondakh terjerat kasus suap pada 2012.

Jangan lupa subscribe, like dan share channel Youtube Sripokutv di bawah ini:

Baru-baru ini, terungkap ada rahasia 16 tahun lalu yang akhirnya terkuak ke publik.

16 tahun berlalu, Reza Artamevia akhirnya buka-bukaan soal penyebab perceraiannya dengan Adjie Massaid.

Ia juga menyinggung soal isu orang ketiga dan menyebut nama Angelina Sondakh.

Rahasia lama ini diungkapkan oleh Reza Artamevia secara blak-blakan lewat Vlog Youtube, Maia Al El Dul TV yang di unggah pada (08/09/2021).

Di depan sahabatnya, Reza Artamevia buka-bukaan soal penyebab perceraiannya dengan Adjie Massaid 2005 lalu.

Sumber: Sriwijaya Post
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved