Euro 2020

PREDIKSI SKOR Inggris vs Jerman di Euro 2020, Potensi Hujan Gol Pada Piala Eropa Mulai 23.00 WIB

Berikut prediksi skor laga Inggris vs Jerman dalam babak 16 besar Piala Eropa atau Euro 2021 Selasa 29 Juni 2021.

Editor: adi kurniawan
Twitter @Euro2020
Pemain Timnas Inggris Kalvin Philips (Nomor punggung 14) saat berjibaku dengan pemain Skotlandia, Stuart Armstrong (Baju hitam) dalam laga Inggris vs Skotlandia, Sabtu (19/6/2021) kemarin. Dalam laga tersebut, kedua tim harus puas berbagi poin dengan skor akhir 0-0. 

Total Jerman memasukan 6 gol dan kebobolan 5 gol. Sebuah catatan yang negatif bagi lini pertahanan Jerman tentunya.

Inggris tentunya bakal memanfaatkan posisi sebagai tuan rumah.

Inggris diprediksi bakal mencoba mendominasi pertandingan, namun Jerman juga bakal mencoba menguasai lini tengah.

Diperkirakan duel sengit terjadi di lini tengah.

Adapun skor akhir laga nanti diprediksi bakal ketat, namun potensi untuk terjadi hujan gol juga sangat terbuka lebar.

Prediksi hasil via SportsMole : Inggris 1-2 Jerman

Prediksi Susunan P emain

Inggris 4-2-3-1 :

Jordan Pickford, Kyle Walker, John Stones, Harry Maguire, Luke Shaw
Kalvin Phillips, Declan Rice, Phil Foden, Mason Mount, Raheem Sterling, Harry Kane
Pelatih : Gareth Southgate

Jerman 4-2-3-1 :

Manuel Neuer, Matthias Ginter, Mats Hummels, Antonio Rüdiger, Joshua Kimmich, Leon Goretzka, Toni Kroos, Robin Gosens, Kai Havertz, Thomas Müller, Serge Gnabry
Pelatih : Joachim Low

Head-to-head matches:

11.11.17 Inggris vs Jerman 0 : 0

23.03.17 Jerman vs Inggris 1 : 0

27.03.16 Jerman vs Inggris 2 : 3

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved