Keseharian Bripka Christin, Polwan dari Propam Polda Papua yang Tewas Ditabrak Wakil Bupati Yalimo
Sehari-hari dia menggunakan sepeda motor untuk menjalani tugasnya sebagai Polwan dari Propam Polda Papua.
Editor:
Hendra Kusuma
Alami Benturan Kepala dan Leher
Akibat kecelakaan itu, Bripka Christin mengalami benturan keras pada bagian leher belakang.
Saat ini, Erdi bersama rekannya sedang menjalani tes kesehatan di RSUD Jayapura untuk mengetahui kadar alkohol di tubuh mereka.
Erdi menjabat sebagai wakil bupati Yalimo, serta ikut dalam Pilkada Yalimo 2020. X Learn more Erdi Dabi telah mendaftar sebagai bakal calon bupati di KPU Yalimo didampingi Jhon W Wilil. (Kontributor Jayapura, Dhias Suwandi | Editor Dheri Agriesta)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Diduga Mabuk Sambil Ngebut Bawa Mobil, Wakil Bupati Yalimo Tabrak Polwan hingga Tewas",