Piala AFC

Klasemen Piala AFC 2020 Setelah Bali United Ditaklukan Ceres Negros

Bali United harus menelan pil pahit ketiga melawat ke markas Ceres Negros pada laga matchday ketiga Grup G Piala AFC 2020.

Editor: adi kurniawan
Kompas Bola
Klasemen Piala AFC 2020 Setelah Bali United Ditaklukan Ceres Negros 

Menit ke-14 Bali United dapatkan peluang pertamannya lewat Stefano lilipaly.

Namun sayang tendangan Lilipaly masih melebar dari gawang Ceres Negros.

Kuasai jalannya pertandingan akhirnya Ceres Negros sukses mencetak gol pada menit ke-35.

Gol Ceres Negros diciptakan oleh Porteria yang berhasil manfaatkan bola rebound hasil tendangan dari Stephan Shrock.

Sampai babak pertama berakhir skor tak berubah masih 1-0 untuk keunggulan tuan rumah.

Babak kedua dimulai dengan buruk oleh Bali United.

Waktu berjalan kurang dari 10 menit Ceres Negros mendapatkan hadiah penalti.

Tepatnya pada menit ke-53 Willian Pacheco melakukan pelanggaran terhadap Stephan Schrock.

Wasitpun menunjuk titik putih dan memberikan kartu kuning kepada Pacheco.

Eksekusi penalti di ambil oleh Maranon, dan langsung menendangnya dengan keras ke pojok bawah sisi kanan Bali United.

Nadeo pun tak dapat mencapai bola, dan gol kembali tercipta.

Tuan rumah unggul 2-0 atas Bali United.

Pemain Ceres Negros, Bienvenido Maranon merayakan gol yang dicetak ke gawang Persija Jakarta, di Stadion Panaad, Bacolod, Rabu (3/4/2019).
Media Persija Jakarta
Pemain Ceres Negros, Bienvenido Maranon merayakan gol yang dicetak ke gawang Persija Jakarta, di Stadion Panaad, Bacolod, Rabu (3/4/2019).
 

Dimenit ke 69 kembali Maranon menjebol gawang Nadeo.

Maranon mencetak gol setelah lakukan sundulan hasil sepak pojok yang ditendang Stephan Schrock.

Ceren Negros unggul 3-0.

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved