"Allahhuakbar . . . . Allahukbar . . . Allahuakbar . . . "
Tampak di podium aksi, Ketua FPI DPD Sumsel Habib Mahdi, melakukan orasi dan mengajak umat Islam untuk tidak terpecah-belah.
Penulis: Welly Hadinata | Editor: Sudarwan
SRIPOKU.COM/WELLY HADINATA
Ribuan umat muslim menggelr aksi damai bela ulama di Bundaran Air Mancur depan Masjid Agung Palembang, Jumat (3/2/2017).
SRIPOKU.COM, PALEMBANG - Usai melaksanakan salat Jumat berjemaah, ribuan umat muslim menggelar aksi damai yang dipusatkan di Bundaran Air Mancur depan Masjid Agung Palembang, Jumat (3/2/2017).
Gema takbir dikumandangkan dan solawat pun juga dilantunkan.
Tampak di podium aksi, Ketua FPI DPD Sumsel Habib Mahdi, melakukan orasi dan mengajak umat Islam untuk tidak terpecah-belah.
"Allahhuakbar...Allahukbar...Allahuakbar...," teriak ribuan peserta aksi damai.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/palembang/foto/bank/originals/aksi-damai-bela-ulama-di-palembang_20170203_140601.jpg)