Dulu Tolong Bocah Kurus, Bertahun-tahun Berlalu, Nasib Bule Bertato Itu Jadi Begini, Tak Disangka!

Setelah bertahun-tahun berlalu, Anja rupanya masih aktif dalam bidang sosial. Khususnya persoalan sosial yang ada di Afrika.

Editor: Tresia Silviana
istimewa
Anja dan Hope 

SRIPOKU.COM - Beberapa tahun lalu, sebuah foto tiba-tiba menjadi viral.

Foto tersebut memperlihatkan seorang bocah kurus berkulit gelap sedang diberi minum oleh wanita bule bertato.

Serangkaian foto-foto bocah yang diberi nama Hope ini telah menjadi viral setelah diposting di facebook oleh Anja Ringgren Loven.

Anja merupakan pendiri Yayasan Pembangunan dan Pendidikan Anak Afrika.

Kisah bocah yang diberi nama Hope ini memang sungguh menyedihakn

Hope dibuang keluarganya karena dianggap sebagai bocah penyihir

Usianya saat itu mungkin baru dua tahun, bahkan belum mengerti apa-apa tentang hidup.

Baca: Beredar Foto Jadul Via Vallen, Penampilannya Sampai Tak Bisa Dikenali ‘Lengannya Kaya Tukang’

Tapi keluarganya menganggap Hope sebagai jelmaan penyihir.

Ia kemudian dibuang ke jalanan hingga kelaparan.

Tubuhnya yang kecil itu hanya bisa berjalan kesana kemari mencari makan dan tempat tinggal.

Hingga akhirnya ia ditemukan dan diselamatkan Anja.

Diketahui, Hope berada di jalanan lebih dari delapan bulan.

Kondisinya saat ditemukan pun sangat memprihatinkan.

Badannya kurus, mengalami malnutrisi dan juga cacingan.

Kemudian Anja dan African Children’s Aid Education and Development Foundation (ACAEDF) langsung memberikan tindakan pemulihan.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved