TOPIK
Pesawat AirAsia Hilang
-
Menurut prediksi, kata Soelistyo, cuaca Senin (5/1/2014) memungkinkan bagi tim untuk melanjutkan misi pencarian.
-
Tim SAR yang dikoordinasikan tim Badan SAR Nasional, sudah berhasil mengevakuasi 34 dari 162 korban penerbangan Juanda Surabaya- Changi Singapura ini.
-
Suasana haru hadir saat jenazah tiba di rumah duka yang penuh sesak dengan pelayat.
-
Berdasarkan panduan dari kantor Basarnas pusat, titik pencarian terletak di 03 derajat 55 menit 27 detik Lintang selatan dan 110 derajat 31 menit 31
-
Pesawat AirAsia QZ8501diperkirakan jatuh di titik koordinat terakhir pesawat itu melakukan kontak dengan Air Traffic Control (ATC), pada Minggu (28/12
-
Dari sejumlah serpihan pesawat yang ditemukan tim SAR gabungan, pesawat tersebut diperkirakan sudah dalam kondisi tidak utuh.
-
Serpihan pintu dan tangga darurat itu ditemukan Kapal KD Lekir 26 milik Malaysia.
-
Be-200 memiliki kapasitas angkut air hingga 12 ton (12.000 liter atau 3.170 galon) serta 72 penumpang.
-
Jenazah nantinya akan diangkut helikopter milik AL Amerika Serikat, Sea Hawk ke posko utama pencarian jenazah penumpang dan kru AirAsia.
-
Secara khusus, melalui Staf Khususnyanya Hadi M Djuraid, Jonan pun memberikan balasan atas keresahan para pilot tersebut.
-
Nusyirwan mengatakan kecelakaan dalam transportasi udara tidak bisa terlalu cepat disimpulkan serta membuat analisa.
-
Kapal Baruna Jaya I (BJ 1) pada hari pertama dalam misi pencarian Pesawat AirAsia siap menurunkan Remotely Operated Vehicle (ROV).
-
Bau jenazah yang menyengat karena sudah meninggal selama berhari-hari di lautan, tak menjadi halangan bagi tim SAR.
-
Briefing terakhir sebelum turun ke dasar laut, juga kembali dilakukan untuk membahas teknis penyelaman dan perkiraan kondisi terakhir di dalam air.
-
Keempat obyek ini seluruhnya ada di daerah prioritas pencarian yang sudah kita tetapkan dua hari ini
-
Kemenhub membekukan izin terbang AirAsia rute Surabaya-Singapura sejak 2 Januari 2015.
-
Pertemuan ini melihat persoalannya di mana (pemberian izin di luar jadwal). Ini sering terjadi, bukan di AirAsia saja, makanya kita investigasi
-
Pesawat mengangkut sejumlah kebutuhan logistik yang diperlukan bagi 22 penyelam Rusia yang akan bergabung ke dalam misi pencarian penumpang AirAsia.
-
Tampak pihak keluarga, sahabat dan para pelayat membiarkan air mata yang menetes dari kedua bola mata mereka.
-
"Astagfirullahaladzim, aduh.. Aduh cepat dibantu diangkat itu,"
-
Kondisi jenazah mulai mengalami pembusukan, kurang bagus. Sehingga harus berburu dengan waktu
-
"Kalau ada aturan Anda harus patuh, jangan coba-coba melawan. Bisa saya cabut izin Anda," ucap Jonan seperti disampaikan Hadi.
-
Jangan mengumpulkan duka banyak orang untuk dijadikan panggung pencitraan melalui komentar komentar BODOH yang tidak bertanggung jawab
-
Kami belum tahu apakah itu ekor, apakah kerangka dan sebagainya kami belum bisa pastikan.
-
Jika sebelumnya pencarian yang dilakukan di sekitar Selat Karimata ini hanya sebatas 90x150 nautical mile, kali ini menjadi 90x210 nautical mile.
-
Saat diangkut dan di lihat dari luar kantong jenazah, sudah terlihat bahwa kondisi mayat ini tidak utuh.
-
Kondisi kepala sudah tidak utuh. Selain dompet, ditemukan juga handphone Blackberry warna hitam di saku korban.
-
-Akun Instagram milik Khairunisa Haidar Fauzie, pramugari pesawat AirAsia, hingga hari kelima, menjadi yang paling diincar oleh para pengguna dunia ma
-
Kapal tersebut berguna untuk melakukan pencarian kotak hitam (black box) dari pesawat AirAsia QZ8501 yang hilang.
-
Sebanyak 30 jenazah penumpang dan awak AirAsiaQZ8501 sudah berhasil ditemukan sejumlah KRI (Kapal Republik Indonesia)dan kapal asing dari perairan Sel