TOPIK
Pendaki Jatuh di Gunung Dempo
-
Roy yang beritakan jatuh puluhan meter dari lereng merapi berhasil dibawa turun ke jalur pendakian Tugu Rimau.
-
Hal ini disebabkan jalur yang licin ditambah korban yang harus ditandu karena mengalami patah kaki.
-
"Berdasarkan informasi yang kita dapat sekarang, yang menjadi korban itu bukan siswa dari madrasah kita," ujarnya.
-
Menurutnya mereka melakukan pendakian sejak Minggu (27/12/2015) pagi dan tiba di pelataran sore harinya
-
Mendengar keterangan dari teman-teman korban, tim yang melakukan evakuasi harus ditambah.
-
Data yang dihimpun dari tim Basarnas,Korban bernama Roy (18) seorang pelajar MAN 3 Palembang.