TOPIK
Mudik Lebaran 2013
-
Pondok kosong di Jalinsum Lahat-Muaraenim dimanfaatkan warga untuk istirahat.
-
Arus mudik di ruas Jalan Lintas Tengah pada H-1 perayaan hari raya Idul Fitri terlihat mulai lengang.
-
Selama arus mudik menjelang perayaan Hari Raya Idul Fitri 1434 H, hanya satu peristiwa kecelakaan lalu lintas di OKU Timur.
-
Ternyata puncak arus mudik 2013 di Bandara Internasional SMB II terjadi 5 atau 6 hari lalu.
-
eselamatan berkendaraan adalah hal yang utama, karena bila diabaikan bisa saja nyawa melayang.
-
Memasuki H-2 Idul Fitri, berbagai kendaraan pribadi seperti mobil masih mendominasi arus lalulintas jalan negara tersebut.
-
Kasatlantas Polresta Palembang Kompol Arief menyerahkan stiker dan brosur serta peta Kota Palembang kepada sopir.
-
Pemudik yang masuk ke Palembang tersebut mulai terlihat Selasa (6/8/2013) pagi.
-
Kelancaran arus kendaraan di jalur mudik Palembang-Jambi tersendat karena adanya pasar tumpah di kawasan Sungai Lilin, Muba.
-
Para pemudik yang akan melintas di ruas Jalinteng di OKU Timur yang mendapat kesulitan bisa menghubungi petugas Operasi Ketupat.
-
Mereka lebih suka konvoi dengan kendaraan lain dan melaju dengan kecepatan tinggi.
-
Peningkatan volume kendraaan di Jalan Lintas Tengah (Jalinteng) Kabupaten OKU Timur diprediksi akan terjadi pada H-2
-
Pantauan di Terminal Tipe B Muaradua, suasana masih terlihat seperti hari-hari biasa dan tak tampak antrean panjang penumpang.
-
Polda Sumsel mengingatkan pemudik yang membutuhkan bantuan informasi dapat menghubungi nomor telepon khusus atau petugas kepolisian.
-
Sejumlah jalan-jalan protokol dipadati kendaraan mobil dan sepeda motor hilir mudik melintas.
-
Tidak terlihat adanya penumpang KA yang bertumpuk atau pun berdesakan di Stasiun KA Kertapati Palembang.
-
Arus mudik yang melewati jalur lintas Sumatera di Kabupaten OKU mulai meningkat.
-
Jumlah kendaraan sejak beberapa hari terakhir terus mengalami peningkatan menjelang Idul Fitri.
-
Kapolres OKU turun tangan ikut mengatur arus lalu lintas yang cukup padat khususnya dipusat perbelanjaan di Kota Baturaja.
-
Pelabuhan Merak di Provinsi Banten sudah dipadati penumpang dan kendaraan yang akan menyeberang.
-
Polres Musirawas, Sumatera Selatan membuka dua pos pengamanan terpadu untuk melayani keamanan kalangan pemudik Lebaran 2013.
-
Pengendara mobil atau kendaraan lain terpaksa berjalan merayap ketika melintasi Jalan Lintas Timur di Km 52 Kayuagung OKI.
-
H-6 Idul Fitri, kendaraan pemudik yang melintasi Jalinteng Sumatera diwilayah Musirawas dan Lubuklinggau mulai meningkat.
-
Jalan Lintas Timur Palembang-Indralaya saat ini dalam kondisi padat dan dipenuhi kendaraan.
-
Sebaiknya periksakan kesehatan dahulu sebelum perjalanan, hindari penggunaan obat yang menyebabkan kantuk.
-
Arus lalu lintas dalam Kota Lubuklinggau mulai mengalami peningkatan pada tujuh hari sebelum lebaran.
-
Arus kendaraan yang melalui Jalan Lintas Tengah (Jalinteng) di Kabupaten OKU Timur masih lengang.
-
Pemudik harus mengisi penuh bahan bakar jika tidak ingin kehabisan di tengah jalan saat melewati jalur Lahat-Pagaralam.
-
Mudik bukan sekadar perjalanan untuk pulang kampung tetapi juga waktu untuk menikmati ikatan keluarga.
-
Mobil dinas merupakan aset negara yang pengadaan dan operasionalnya dibiayai oleh negara.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved