TOPIK
Kebakaran di Sungai Musi
-
Kasat Polair Polrestabes Palembang Kompol Suprawira mengatakan, keduanya sudah sadar namun belum lancar diajak berkomunikasi.
-
Korban Endut (27) warga jalur 13 Kabupaten Banyuasin, sempat hilang karena kapal jukungnya meledak yang terjadi Senin malam lalu.
-
Askolani (60) nahkoda kapal jukung yang meninggal dunia dalam insiden ledakan yang terjadi di perairan Sungai Musi
-
Tim SAR Basarnas Palembang melakukan pencarian terhadap ABK yang hilang saat peristiwa kapal jukung meledak di perairan Sungai Musi
-
Hafis, pemilik SPBB mengatakan, benar jukung tersebut melakukan pengisian minyak jenis pertalite dan solar di SPBB miliknya
-
Pada saat kejadian, Dedi mengisi BBM bersama tiga orang lainnya yakni Askolani (60), serang, Krisna (22) abk dan Endut (25) Abk
-
Terjadi kebakaran hebat di Sungai Musi, Kota Palembang, Senin (1/4/2024) malam.