TOPIK
Hewan Buas Teror Petani di Sumsel
-
Binatang buas jenis Harimau Sumatera di beberapa kawasan di Gunung Dempo menjadi perhatian pihak Polda Sumater Selatan.
-
BKSDA Sumsel langsung mengambil tindakan perihal ancaman hewan-hewan buas di Lahat dan Pagaralam.
-
Pasca seorang petani ditemukan tewas diduga diterkam harimau, warga kini mendapati seekor kambing bernasib sama.
-
Serangan Harimau yang telah menyebabkan 1 warga tewas dan 1 cedera menyebabkan warga di seputaran kaki Gunung Dempo kini takut beraktifitas.
-
BKSDA Sumsel akan menerjunkan tim untuk memeriksa adanya harimau yang muncul di area perkebunan yang ada di Lahat dan Pagaralam.
-
Warga dan wisatawan di Pagaralam melihat langsung kemunculan Harimau Gunung yang mulai berkeliaran dikawasan kebun teh.
-
Masyarakat Kota Pagaralam dan sekitarnya saat ini semakin khawatir dengan teror binatang buas Harimau Sumatera yang mulai mendaki permukiman warga.
-
Empat kejadian antara hewan buas dan manussia terjadi di Sumsel dalam kurun waktu dua bulan. Ada yang jadi korban hingga meregang nyawa.