Kunci Jawaban
Contoh Soal Esai Matematika Kelas 3 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka
5 contoh soal esai Matematika kelas 3 SD semester 1 Kurikulum Merdeka ini dilengkapi dengan kunci jawaban untuk siswa pelajari di rumah.
Penulis: Ayu Wahyuni | Editor: Ayu Wahyuni
SRIPOKU.COM - Inilah 5 contoh soal esai Matematika kelas 3 SD semester 1 Kurikulum Merdeka lengkap dengan kunci jawaban yang dikutip dari YouTube Rajin Belajar.
Contoh Soal Esai Matematika Kelas 3 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka
1. Tulislah lambang bilangan dari soal berikut!
a. Empat ratus dua puluh lima
b. Lima ratus enam
c. Delapan ratus tiga belas
Jawaban :
a. 425
b. 506
c. 813
Baca juga: Contoh Soal Esai IPAS Kelas 3 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka Lengkap Kunci Jawaban
2. Aurel mempunyai tali sepanjang 90 cm. Tali tersebut dipotong dan diberikan Intan 65 cm. Berapa sisa panjang tali Aurel?
Jawaban :
90 - 65 = 25
Jadi sisa panjang tali Aurel Adalah 25 cm.
Baca juga: Contoh Soal Esai PJOK Kelas 3 SD Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban
3. Tentukan nilai tempat dari angka berikut dengan benar!
| 30 Soal SAS IPS Kelas 7 SMP Semester 1, Lengkap Kunci Jawaban & Indikator Soal |
|
|---|
| Contoh Soal Sumatif Sejarah Kelas 12 SMA Semester 1 Kurikulum Merdeka Beserta Kunci Jawaban |
|
|---|
| Latihan dan Kunci Jawaban PAI Kelas 5 SD Halaman 105 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Latihan dan Kunci Jawaban PAI Kelas 5 SD Halaman 102 Kurikulum Merdeka |
|
|---|
| Latihan dan Kunci Jawaban Fikih Kelas 3 SD Halaman 82 Kurikulum Merdeka |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.